Everyday Sisu L hidup bahagia dan ulet ala orang Finlandia

Keterangan Bibliografi
Penerbit : Gramedia Pustaka Utama
Pengarang : PANTZAR, Katja
Kontributor : Susi Purwoko (Penerjemah)
Kota terbit : Jakarta
Tahun terbit : 2023
ISBN : 978-602-06-6976-2
Subyek : Orang Finlandia
Klasifikasi : 305.8094897 PAN e
Bahasa : Indonesia
Edisi : 1
Halaman : 183 hlm.; 20 cm.
Keyword : finlandia; sehat; keseimbangan; kehidupan
Lokasi : ILMU SOSIAL
Jenis Koleksi Pustaka

bukuteks

Abstraksi

Sisu adalah kerangka pikir yang kuat dan menjadikan FInlandia salah satu negara paing bahagia di dunia, terlepas dari musim dingin yang panjang, isolasi sosial, dan sejarah masa lalu yang menantang.

Anda akan menemukan cara untuk meningkatkan keuletann mental dan fisik Anda guna menghadapi tantangan hidup secara langsung, termasuk :
+ terhubung dengan alam
+ memperkuat komunitas
+ menggunakan apa yang Anda miliki
+ membingkai ulang apa yang tidak dapat anda kendalikan
+ mengadopsi kerangka pikir solusi
+ menemukan kekuatan dalam perjuangan

Inventaris
# Inventaris Dapat dipinjam Status Ada
1 133714/H/2023.c1 Ya