Seni Menguasai Rasa Marah : how to overcome your anger effectively anytime anywhere

Keterangan Bibliografi
Penerbit : Psikologi Corner
Pengarang : NIRAN, Kalani
Kontributor :
Kota terbit : Bantul
Tahun terbit : 2021
ISBN : 978-623-244-674-8
Subyek : Emosi dan perasaan
Klasifikasi : 152.4 NIR s
Bahasa : Indonesia
Edisi : cet.1
Halaman : 320 hlm.; 20 cm
Keyword :
Lokasi : FILSAFAT DAN PSIKOLOGI
Jenis Koleksi Pustaka

bukuteks

Abstraksi

Marah merupakan sebuah emosi yang secara fisik akan memberi akibat pada tubuh seseorang, seperti peningkatan denyut jantung, tekanan darah, tingkat adrenalin, dan tingkat non adrenalin. Marah menjadi suatu rasa dominan secara perilaku, kognitif, maupun fisiologi, ketika seseorang secara sadar membuat pilihan untuk mengambil tindakan untuk menghentikan secara langsung ancaman yang datang dari pihak luar.

Inventaris
# Inventaris Dapat dipinjam Status Ada
1 131263/H/2021.c1 Ya