This Is Me Letting You Go: tentang melepaskan, merelakan, dan memaafkan

Keterangan Bibliografi
Penerbit : Renebook
Pengarang : PRIEBE, Heidi
Kontributor : Berliani M Nugrahani (penerjemah)
Kota terbit : Jakarta
Tahun terbit : 2025
ISBN : 978-623-89459-8-6
Subyek : Emosi dan perasaan
Klasifikasi : 152.4 PRI t
Bahasa : Indonesia
Edisi : cet. 1
Halaman : 168 hlm.; 19 cm.
Keyword : melepaskan; putus; ketakutan; penyembuhan
Lokasi : Filsafat dan Psikologi
Jenis Koleksi Pustaka

bukuteks

Abstraksi

Melepaskan selalu menjadi hal yang tak mudah bagimu. Sebab, dunia ini mengajarkanmu untuk selalu menjaga semua yang kamu cintai. Meski sialnya, terkadang apa yang kamu cintadapat berakhir - bahkan jauh sebelum dirimu siap. Dan kamu harus tetap menggulirkan hidup beserta semua kepahitannya. Dan terus mencari bagaimana caranya melepaskan, merelakan, serta memaafkan. Maka bacalah buku ini yang ditulis untukmu, hatimu, dan perasaanmu. (bulrb)

Inventaris
# Inventaris Dapat dipinjam Status Ada
1 137044/H/2025.c1 Ya
2 137045/H/2025.c2 Ya