Jika Tuhan Maha Kuasa, Kenapa Manusia Menderita?

Keterangan Bibliografi
Penerbit : Mojok
Pengarang : ABDALLA, Ulil Abshar
Kontributor : Ahmad Khadafi (penyunting)
Kota terbit : Sleman
Tahun terbit : 2020
ISBN : 978-623-7284-37-6
Subyek : akidah
Klasifikasi : 297.2 ABD j
Bahasa : Indonesia
Edisi : cet. 7
Halaman : viii + 186 hlm.; 19 cm.
Keyword : akidah, teologi, al-ghazali, syariat
Lokasi : AGAMA
Jenis Koleksi Pustaka

bukuteks

Abstraksi

Jika Tuhan Maha Kasih dan Kuasa, kenapa Dia menimbulkan kesengsaraan pada manusia melalui pandemi korona? Jika sungguh-sungguh berkuasa, kenapa Dia tak segera melenyapkan penderitaan ini agar manusia hidup normal kemblai? Pertanyaan 'skeptis' semacam ini sangatlah wajar, manusiawi. Tuhan tak akan marah karena pertanyaan-pertanyaan seperti itu. Saya kurang setuju manakala seseorang engajukan pertanyaan yang berbau protes itu, lalu dihadapi dengan 'hardikan'. (bulrb)

Inventaris
# Inventaris Dapat dipinjam Status Ada
1 135534/B/2023.c1 Ya
2 135535/B/2023.c2 Ya