Elektronika Dasar : seri kuliah ringkas

Keterangan Bibliografi
Penerbit : Erlangga
Pengarang : RAMDHANI, Mohamad
Kontributor : -
Kota terbit : Jakarta
Tahun terbit : 2021
ISBN : 978-602-486-967-0
Subyek : Elektronika
Klasifikasi : 621.381 RAM e
Bahasa : Indonesia
Edisi : cet. 1
Halaman : 192 hlm.; 25 cm.
Keyword : elektronika
Lokasi : ILMU TERAPAN
Jenis Koleksi Pustaka

bukuteks

Abstraksi

Elektronika dasar adalah buku yang disusun untuk menjelaskan dasar-dasar elektronika secara lebih mudah dan sederhana. Buku ini menitikberatkan pembahasan pada materi tentang dioda dan transisitor yang dibagi dalam 12 bab dengan topik bahasan mulai dari bahan semikonduktor, sambungan PN, aplikasi dioda, transistor BJT dan FET, baik untuk bias (prategangan) maupun untuk analisis sinyal kecilnya, penguat bertingkat, penguat op-amo, dan rangkain aplikasi.

Inventaris
# Inventaris Dapat dipinjam Status Ada
1 135376/B/2023.c1 Ya
2 135377/B/2023.c2 Ya
3 135378/B/2023.c3 Ya