Melacak Gerakan Perlawanan dan Laku Spiritualitas Pangeran Diponogoro

Keterangan Bibliografi
Penerbit : Araska
Pengarang : MARDIONO, Peri
Kontributor : editor, Abdul Malik
Kota terbit : Yogyakarta
Tahun terbit : 2020
ISBN : 978-623-7537-48-9
Subyek : pemimpin dalam agama islam
Klasifikasi : 297.61 MAR m
Bahasa : Indonesia
Edisi : Cet.I
Halaman : 284 hlm.; 20,5 cm
Keyword : pangeran diponogoro
Lokasi : Islam
Jenis Koleksi Pustaka

bukuteks

Abstraksi

Buku ini mengupas sejarah perjalanan hidup Pangeran Diponegoro dari mulai sejak lahir, pada masa pembuangan hingga wafatnya. Secara khusus buku ini akan mendetailkan gerakan perlawanan Pangeran Diponegoro mulai dari titik nol sampai ditangkap oleh Belanda hingga kemangkatannya dalam pembuangan. Selain itu, buku ini juga mengupas laku spiritual yang membuat Pangeran Diponegoro menjadi tokoh paling kuat dan paling masyhur di antara pangeran-pangeran lain yang ada di Keraton Yogyakarta

Inventaris
# Inventaris Dapat dipinjam Status Ada
1 135233/H/2021.c1 Ya