Budidaya Lebah Madu : Sengatan Untungnya Kian Diburu

Keterangan Bibliografi
Penerbit : Pustaka Baru Press
Pengarang : WIDODO, Ahmad
Kontributor :
Kota terbit : Yogyakarta
Tahun terbit : 2020
ISBN : 978-602-7819-04-7
Subyek : Lebah madu (apikultur)
Klasifikasi : 638.1 WID b
Bahasa : Indonesia
Edisi :
Halaman : vi+154 hlm.; 20 cm
Keyword : lebah madu
Lokasi : Pertanian dan Teknologi yang Berkaitan
Jenis Koleksi Pustaka

bukuteks

Abstraksi

kini madu dan hasil dari lebah madunya sedang diburu oleh konsumen dipasaran. Bahkan Indonesia kini masing kewalahan memenuhi permintaan ekspor madu. Seiring dengan dikenalnya khasiat madu, juga banyak dokter yang menganjurkan pasiennya untuk mengon- sumsi madu, maka masyarakat semakin antusias me- nerima berbagai produk yang dihasilkan oleh lebah madu ini.

Bingung memulainya?

Gampang.... Baca hingga tuntaas buku di tangan Anda ini! Setelah itu segera mulai praktekkan. Selamat mencoba dan nikmati sengatan untungnya

Inventaris
# Inventaris Dapat dipinjam Status Ada
1 135175/H/2021.c1 Ya