Soedirman: Seorang Panglima, Seorang Martir (Seri Buku Saku Tempo: Tokoh Militer)

Keterangan Bibliografi
Penerbit : Kepustakaan Populer Gramedia
Pengarang : ZULKIFLI, Arif
Kontributor : SETIADI, Purwanto
Kota terbit : Jakarta
Tahun terbit : 2017
ISBN : 978-602-424-350-0
Subyek : Tokoh Pria
Klasifikasi : 920.71 ZUL s
Bahasa : Indonesia
Edisi : Cetakan ke-1
Halaman : xvi + 177 hlm.; ilus.; 11 x 16 cm
Keyword : Jendral Soedirman
Lokasi : SEJARAH DAN GEOGRAFI
Jenis Koleksi Pustaka

bukuteks

Abstraksi

Buku ini bercerita tentang kisah Jendral Soedirman yang merupakan seorang panglima besar yang sudah terikat sumpah sehingga haram menyerah bagi seorang tentara. Karena ikrar inilah Soedirman menolak bujukan Soekarno untuk berdiam di Yogyakarta. Dengan separuh paru-paru, ia memimpin gerilya. Selama delapan bulan, dengan ditandu dan keluar masuk hutan. (Blurb)

Inventaris
# Inventaris Dapat dipinjam Status Ada
1 134675/B/2018.c1 Ya
2 134676/B/2018.c2 Ya