The Real Hero: Kisah Masa Kecil Orang-orang Besar

Keterangan Bibliografi
Penerbit : Buku Pintar
Pengarang : ISLAFATUN, Nor
Kontributor : Evita
Kota terbit : Yogyakarta
Tahun terbit : 2013
ISBN : 978-602-7881-71-6
Subyek : kisah nyata orang-orang
Klasifikasi : 808.883 ISL t
Bahasa : Indonesia
Edisi : Cet 1
Halaman : 196 hlm.; 20 cm
Keyword : the real hero
Lokasi : Teori Kesusastraan dan Retorika
Jenis Koleksi Pustaka

bukuteks

Abstraksi

Saat masih kecil, Gus Dur pernah membeli buku hingga satu becak penuh yang rata-rata bkunya berbahasa Inggris? Tahukah Anda bahwa Gus Dur itu jago main catur, nonton film? Cita-cita pertama Gus Dur adalah menjadi tentara, tapi ia harus merelakan cita-citanya karena matanya minus pada usia 14 tahun, lalu apa cita-cita Gus Dur selanjutnya? Apa warna vespa Gus Dur?

Buku ini memuat beberapa kisah masa kecil orang-orang besar seperti Bung Karno, Bung Hatta, Gus Dur, Habibie, Iwan Fals, Pramodya Ananta Toer, Dorce Gamalama, Abraham Lincoln, Barack Obama, dll

Inventaris
# Inventaris Dapat dipinjam Status Ada
1 134296/H/2020.c1 Ya